Postingan

Menampilkan postingan dari Juli 4, 2016

Renungan Malam Ini. “OPEN HOUSE”

Renungan Malam Ini. “OPEN HOUSE” Istilah open house jelas berasal dari bahasa Inggris, kalau Indonesianya mungkin lebih tepat “silaturrahmi umum” mungkin tidak tepat juga tapi ini lebih Indonesia atau istilah lain “berlebaran umum” ini justru belum pernah didengar, “Open House” yang jelas istilah yang populer dipakai untuk menyebut kegiatan yang dilakukan pejabat atau seorang tokoh pada saat hari raya untuk menerima dan menyampaikan ucapan selamat hari raya kepada masyarakat umum secara langsung. Kegiatan itu tentu saja menjadi kegiatan yang khas Indonesia. Hanya saja, rasanya penamaan istilah itu dengan open house terasa kurang afdol. Dalam kata lain, saya ingin mengatakan open house itu sebuah tradisi dengan istilah asing. Kegiatan open house itu pada intinya merupakan sebuah silaturahmi, silaturahmi antara pejabat atau tokoh dengan masyarakat umum. Dengan beranalogi dengan contoh di atas, menurut saya, open house kita ganti saja dengan istilah silaturahmi umum. S

RENUNGAN MALAM INI: “MENARA MESJID

RENUNGAN MALAM INI: “MENARA MESJID” Dari berbagai literatur saya temukan ada beberapa fungsi menara mesjid, pertama, dari menara masjid, suara muazin setidaknya bisa didengar oleh warga radius 40 rumah kiri dan kanan, muka dan belakang. Pada akhirnya, mereka akan segera datang ke masjid untuk menunaikan shalat berjamaah. Kedua, Jika bagian atas menara difungsikan untuk menaruh pengeras suara, maka di bagian bawah diberikan fungsi yang berbeda di era modern. Di Masjid Taqwa Muhammadiyah misalnya. Di bagian bawah menaranya, dijadikan tempat parkir sandal, di mana beberapa petugas ditugaskan di sana. Ketiga, Sementara di masjid-masjid lainnya, ada yang dijadikan gudang, ataupun dibiarkan begitu adanya. Semua memang tergantung pada maunya pengurus. jika ingin dijadikan produktif dan menghasilkan uang, koperasi masjid pun bisa didirikan di sana (sumber: Hendri Nova). Kelima, yang ini mungkin terlupakan, tapi menurut saya sangat penting adanya menara mesjid yang tinggi d